Cara Mudah Membuat Blog



Blog adalah suatu media untuk berkomunikasi, berbagi informasi atau bertransaksi secara online kepada manusia diseluruh dunia. blog dapat di akses oleh setiap orang mulai dari anak-anak sampai orang tua. Blog juga bisa menghasilkan uang untuk pemiliknya.

Jika  anda ingin membuat blog tapi tidak tau caranya, anda bisa membaca artikel ini sampai akhir. disini saya akan memberikan tutorial membuat blog dari awal sampai akhir.

1. Buka situs blognya di blogger.com

2. Sign In menggunakan akun Gmail anda. Jika belum mempunyai akun Gmail anda bisa membuatnya disini

3. Masukan judul blog anda dan nama Alamat blog anda kemudian klik buat blog.  Lihat gambar di bawah :




4. Setelah selesai membuat Judul dan Alamat Blog, anda sudah berhasil membuat sebuah blog. selanjutnya anda akan dibawa ke menu dashboard blog. di menu ini adalah tempat anda mengelola seluruh isi blog anda, mulai dari membuat artikel, mengganti template blog, mengubah tampilan blog, mengganti domain dan banyak lagi. Lihat gambar dibawah :





Keterangan :

1. Lihat Blog : untuk melihat tampilan blog anda

2. Pos : Untuk menulis artikel dan mempublikasikan artikel ke publik {jika anda ingin membuat sebuah pos di blog anda. maka anda harus mengkategorikan pos anda dengan membuat Label}

3. Statistik : Untuk melihat trafic pengunjung blog

4. Komentar : Untuk melihat komentar di blog

5. Kampanya : Untuk mempromosikan blog memakai uang

6. Laman : Untuk membuat suatu halaman di blog

7. Tata Letak : Untuk mengatur posisi tampilan Blog

8. Tema : Untuk mengubah/membackup tema/template blog

9. Setelan : Semua pengaturan yang berhubungan dengan blog anda berada di Setelan, seperti mengganti nama, mengganti domain, mengatur email.dll.


Sekian tutorial cara membuat blog dari saya semoga bermanfaat. :)











0 Response to "Cara Mudah Membuat Blog"

Post a Comment

Silahkan masukan komentar anda